Sabtu, 23 April 2011

TERUMBU KARANG

PemeliharaanTerumbu Karang

Terumbu karang adalah sekumpulan hewan karang yang bersimbiosis dengan seejenis tumbuhan alga yang disebut zooxanhellae.hewan karang bentuknya aneh menyerupai batu dan mempunyai bentuk dan warna yang beraneka rupa.hewan utama pembentuk karang yang menghasilkan zat kapur disebut polip.berdasarkan proses terbentuknya terumbu karang dibedakan menjadi tiga tipe:
1.Karang tepi (fringing reefs)adalah karang yang tumbuh mengelilingi pulau.
2.Karang penghalang (barier reefs)adalah pembatas pulau dengan laut lepas.
3.Karang cincin (atoll)adalah karang yang mengelilingi kepulauan.

Manfaat Terumbu Karang:

  1. Sebagai tempat hidup ikan yang banyak dibutuhkan manusia untuk pangan seperti ikan kerapu ,ikan boronang dll.
  2. Sebagai benteng pelindung pantai dari kerusakan yang disebabkan oleh ombak laut sehingga manusia dapat hidup di sekitar pantai.
  3. Sebagai tempat untuk wisata bahari.
Luas terumbu karang Indonesia diperkirakan mencapai sekitar 60.000 km2.terumbu karang yang dalam kondisi baik hanya 6,2%.penyebabnya antara lain:keserakaha manusia,ketidak tahuan dan ketidakpedulian,serta penegakkan hokum yang lemah.
Sebenarnya pada pasal 10,uu no.22/99,kewenangan pengelolaan terumbu karang sekarang telah didesentralisasikan ke pemerintah daerah kabupaten/kota.sehingga mau tidak mau terumbu karang adalah tanggung jawab bersama.
Terumbu karang di asia tenggara adalah yang paling terancam.walaupun di seluruh dunia juga sama, tapi di asia teggara terumbu karang lebih terancam, penyebabnya antara lain:
  1. Ledakan populasi manusia.
  2. Pembuangan limbah terus menerus
  3. Penangkapan ikan yang berlebihan
  4. Penangkapan ikan yang merusak
  5. Pemutihan karang
  6. Kenaikan suhu air laut yang tidak biasa

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Sweet Tomatoes Printable Coupons